4 Jus Ini dapat Meningkatkan Imunitas Penangkal Covid-19

 

asuransi kesehatan

Buah-buahan mengandung antioksidan yang dibutuhkan untuk menjaga imunitas tubuh. Nah dalam rangka mencegah terjangkitnya Covid-19 maka daya tahan tubuhmu tak boleh drop yaa mencegah adanya penularan lebih lanjut. Dengan adanya buah, kamu pun bisa memakannya secara langsung ataupun membuatnya menjadi jus terlebih dahulu yaa. Berikut beberapa jus yang bisa menjadi rekomendasi untuk meningkatkan imunitas tubuh.

 

1. Jus Cranberry

Jus cranberry merupakan jus yang kaya akan antioksidan, vitamin C, dan vitamin E. Kandungan ini tentu saja dapat membantu kamu melindungi sel dari kerusakan yang disebabkan oleh radikal bebas sehingga tubuh tetap terjaga daya tahannya dan tidak gampang sakit.

2. Jus Tomat Segar

Saat kamu konsumsi jus tomat segar tentunya kamu akan mendapatkan suplai vitamin C dan juga antioksidan. Nah senyawa tersebut akan membuat serapan zat besi pada tubuh menjadi optimal, kemudian menjadikan kulitmu lebih bersih dan sehat, serta secara umum bisa membuat tubuhmu kebal pada berbagai macam penyakit. Selain itu adanya likopen pada tomat segar juga membuat tubuhmu terlindungi dari resiko penyakit jantung maupun stroke.

3. Jus Buah Apel

Adanya kandungan potassium dan juga mineral yang ada pada jus apel segar bisa memenuhi kebutuhan elektrolit tubuh, nah elektrolit akan sangat penting bagi saraf maupun kesehatan jantung secara keseluruhan. Mengkonsumsi jus apel secara rutin akan membantu meningkatkan antibodi pada tubuh sehingga daya tahan tubuh tetap kuat dan gak gampang terkena penyakit.

4. Jus Buah Jeruk

Kandungan vitamin C pada berbagai jenis jeruk tentunya akan mampu membuat tubuh bisa melawan datangnya radikal bebas dan ditambah adanya antioksidan untuk memaksimalkan penangkalan tersebut. Dimana adanya radikal bebas yang melebihi batas akan bisa merusak sel di tubuhmu. Jus jeruk juga dapat mengurangi risiko peradangan pada tubuh.

 

Demikian rekomendasi jus untuk menjaga kekebalan tubuh di tengah pandemi Covid-19. Selain mengkonsumsi makanan sehat, minuman sehat, dan olahraga. Alangkah baiknya kamu juga melengkapi proteksi diri dengan memakai. Asuransi kesehatan dan asuransi penyakit kritis dapat menjadi pilihan yang tepat. Di Super You, kamu bisa mendapatkan asuransi kesehatan dan asuransi penyakit kritis dengan premi terjangkau mulai dari Rp 50 ribu-an per bulan. Kamu sudah terlindungi dengan cepat. Tertarik? Yuk, beli produknya.

12 Komentar untuk "4 Jus Ini dapat Meningkatkan Imunitas Penangkal Covid-19"

  1. It’s interesting to read what other people thought and how it relates to them or their clients, as their perspective could possibly help you in the future. 스포츠토토

    BalasHapus
  2. You made my day by sharing an amazing article. I would like to be here again. Thank you! 바카라사이트

    BalasHapus
  3. Hello friends, its great post about tutoring and completely defined, keep it up all the time.
    경마
    메이저사이트

    BalasHapus
  4. Thanks for this great post, I find it very interesting and very well thought out and put together. 온라인경마

    BalasHapus
  5. I like this site. Continue the good work! I am really happy with articles quality and presentation. 슬롯머신

    BalasHapus
  6. Thanks for sharing the information keep updating, looking forward to more post.
    Nice post ! I love its your site after reading ! thanks for sharing. its a great post about tutoring and completely defined, keep it up all the time. I am really happy with the quality articles and presentation.
    violation of protective order virginia
    Abogado De Divorcio En Virginia

    BalasHapus
  7. The article discusses four juices that can boost immunity and serve as a defense against COVID-19. It highlights the nutritional benefits of these beverages, encouraging readers to incorporate them into their diets for better health.
    prostitution penalty
    The page outlines the penalties associated with prostitution, detailing potential fines, jail time, and other legal consequences. It emphasizes the importance of understanding these laws to navigate the complexities of the issue and seek appropriate legal guidance when necessary.






    BalasHapus

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel